
Month: May 2010

Melirik Dunia Pasar Modal
Bagi mereka yang belum pernah terjun dalam dunia investasi pasar modal atau saham, tentunya masih berfikir jika harus mengeluarkan uang yang banyak. Untuk sekedar coba-coba atau sebagai ajang pembelajaran. Hanya Rp 3 juta langsung Trading […]

Rumah Menawan dengan Furniture Cantik
Memiliki rumah menawan atau kantor yang nyaman adalah dambaan setiap orang, apalagi ditunjang dengan desain interior dan furniture yang cantik. Keserasian dan keselarasan antara ruang dan furniture merupakan hal yang tidak bisa dipisahkan. “Saat ini […]

Tips Membangun Rumah Idaman
Setiap orang pasti menginginkan rumah yang nyaman, indah, dan sesuai dengan kebutuhan. Kita bisa membeli rumah siap huni, namun seringkali kita harus melakukan beberapa renovasi dan hasilnya mungkin tidak cocok 100% dengan angan-angan kita. Untuk […]

Hyundai Equus Siap Saingi Mercedes-Benz S550 dan Lexus LS460
Di ajang New York Motor Show, Hyundai memperkenalkan produk mewahnya yang diberi nama Equus. Hyundai Equus Siap bersaing di kelas sedan mewah yang ada di pasaran. Baik dari segi kenyamanan, fasilitas, teknologi dan desainnya. Hyundai […]

Beli Buku dapat Tv
Buku merupakan sumber pengetahuan setiap orang, semakin banyak orang membaca buku semakin luas pengetahuanya. Dalam rangka menggiatkan minat baca, Ceria Book Store Pasuruan menggelar Pesta Buku Murah pada bulan Januari-Maret 2010 dengan memberikan hadiah-hadian menarik […]

Sudahkah Anda Mengetahui Karakter Anak Anda?
Salah satu faktor yang perlu diperhatikan apabila ingin membantu anak mengembangkan fungsi otak tengah (midbrain), peranan orang tua tidak boleh diabaikan. Midbrain memerlukan perasaan aman dan landasan kepercayaan diri dalam mengaktifkan dan mengembangkannya. Perasaan aman […]

Menengok Surabaya Tempoe Doeloe
Nama Surabaya muncul semasa awal pertumbuhan kerajaan Majapahit. Mengutip dari surabaya.go.id bahwa nama Surabaya diambil dari simbol ikan Sura dan Buaya. Simbol itu sesungguhnya untuk menggambarkan peristiwa heroik yang terjadi di kawasan Ujung Galuh (nama […]